Cara Tarik Saldo Buzzbreak ke Pulsa, Dana dan Rekening

Cara Tarik Saldo Buzzbreak ke Pulsa, Dana dan Rekening

 

Cara Tarik Saldo Buzzbreak

Apabila anda sudah mendapatkan banyak saldo atau poin di aplikasi buzzbreak, apakah Kemudian Anda bisa menguangkan nya. Namun disini yang jadi pertanyaan adalah bagaimana cara mencairkan poin menjadi uang di aplikasi buzzbreak. Cara penukaran ini yang bisa anda lakukan untuk menarik keuntungan tersebut.

Di sini anda harus ketahui terlebih dahulu bahwa memang ada beragam pilihan metode penarikan atau pencairan dana yang bisa dilakukan melalui aplikasi tersebut.

Cara Mencairkan Poin Menjadi Uang di Aplikasi Buzzbreak

Aplikasi Buzzbreak memberikan kemudahan untuk mencairkan poin yang terkumpul menjadi rupiah dalam 3 cara, yaitu DANA, Bank transfer dan juga pulsa.

1. Cara Mencairkan Poin Buzzbreak ke Dana

Pertama Anda bisa melakukan proses pencairan ke aplikasi dana dengan cara yang sangat mudah dan juga praktis. Aplikasi dompet digital dana ini juga bisa anda buat terlebih dahulu dan upgrade ke versi premium.

  1. Buka aplikasi Buzzbreak kemudian masuk ke menu Dompet
  2. Klik pada menu Tarik Saldo
  3. Pada pilihan yang ada, pilih metode penarikan dengan DANA, lalu klik Tarik Saldo
  4. Jika sebelumnya belum menghubungkan akun DANA dengan Buzzbreak maka akan diminta memasukan Nomor Dana dan PIN DANA milik pengguna
  5. Selesai, kamu telah berhasil menarik uang tunai ke Dana dari aplikasi Buzzbreak

2. Cara Mencairkan Uang di Buzzbreak ke Rekening

Selain itu juga Anda bisa melakukan proses pencairan ke rekening pribadi. Namun tentunya dalam hal ini ada beberapa proses tertentu yang harus dilakukan ketika mau mencairkan ke rekening.

  1. Masuk ke Menu Dompet, lalu Pilih Tarik Saldo
  2. Pada pilihan penarikan pilih BANK, lalu klik Tarik Saldo
  3. Pilih Bank yang kamu mau, tersedia pilihan BCA, BRI, Mandiri, BNI, dan Bank BTN
  4. Masukan Nomor Rekening Bank Milikmu, kemudian klik Konfirmasi
  5. Kemudian klik lagi pada Tarik Saldo

3. Mencairkan Poin Buzzbreak Menjadi Pulsa

Jika Anda memang butuh pulsa kemudian juga sangat mungkin atau Anda bisa melakukan penarikan ke dalam bentuk pulsa. Nanti anda bisa gunakan untuk beli kuota atau mungkin dikonversi lagi dengan ruqyah dengan menjualnya.

  1. Masuk lagi ke menu Dompet, pilih Tarik Saldo
  2. Pilih pada pilihan Isi Ulang Pulsa, lalu klik Tarik Saldo
  3. Pilih operator seluler, dan isi dengan nomor polsel kamu
  4. Kemudian Klik lagi pada Tarik Saldo.

Demikian cara dapa uang dari aplikasi penghasil uang Buzzbreak, mudah sekali bukan? Yuk download sekarang dan kumpulkan poin sebanyak banyaknya.

Share

Belum ada Komentar untuk "Cara Tarik Saldo Buzzbreak ke Pulsa, Dana dan Rekening"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel