Top Up ShopeePay Lewat Bank Panin; Cara, Limit & Biaya

Top Up ShopeePay Lewat Bank Panin; Cara, Limit & Biaya

 

Top Up Shopeepay Lewat Bank Panin

Dalam artikel ini, kita akan membahas tentang cara top up shopeepay lewat bank panin. Bank Panin ini termasuk salah satu bank yang berpusat di Jakarta serta memiliki cabang di berbagai wilayah Indonesia.

Memang nama Bank Panin akan terasa asing di beberapa orang namun keberadaannya sama seperti bank yang lain memberikan komitmen dalam pelayanan dunia perbankan.

Tidak ada banyak yang tahu bahwa sebenarnya Bank Panin pun dapat melakukan top up shopeepay. Lalu bagaimana caranya tutorial dan langkah tersebut akan dibahas dalam artikel berikut.

Bagi anda nasabah Bank Panin silahkan manfaatkan berbagai fitur yang ada di dalamnya untuk menunjang kebutuhan sehari-hari. Baiklah inilah Dia cara top up shopeepay lewat Bank Panin yang mudah dan cepat.

Cara Top Up Shopeepay lewat Bank Panin via PaninMobile

Top up shopeepay lewat Bank Panin bisa menjadi pilihan alternatif bagi Anda yang tidak memiliki rekening bank lain hanya memiliki Bank Panin. Proses pengisian saldo shopeepay bisa dilakukan melalui aplikasi Panin mobile dan tentunya ini lebih mudah dan juga lebih praktis.

Bagi Anda yang sudah memiliki aplikasi Panin mobile, maka anda bisa melakukan proses transfer atau pembayarannya dengan mudah dan praktis. Ikuti langkah-langkah dan tutorial sebagai berikut.

  1. Buka Aplikasi PaninMobile
  2. Login ke akun Anda
  3. Pilih menu “Pembayaran”
  4. Pilih menu “Virtual Account”
  5. Pilih “Create New”
  6. Pilih shopeepay
  7. Masukan 9303 + nomor handphone
  8. Masukan nominal topup
  9. Pilih lanjutkan
  10. Masukan PIN
  11. Selesai

Limit dan Biaya Top Up Shopeepay Lewat Bank Panin

Sementara limit batas minimal transfer untuk melakukan top up shopeepay lewat bank Panin adalah Rp10.000 dan biaya administrasi per transaksi dikenakan tarif Rp1.000. Pastikan agar dana di akun Anda memang mencukupi untuk melakukan proses transaksi pembayaran pengisian saldo terakhir.

Demikianlah informasi yang dapat disampaikan terkait dengan top up shopeepay lewat bank panin; cara, limit dan biaya semoga bermanfaat dan menambah wawasan sampai jumpa dan terima kasih.

Share

Belum ada Komentar untuk "Top Up ShopeePay Lewat Bank Panin; Cara, Limit & Biaya"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel